Kepala Gudang Samarinda

PT Mega Niaga Sejahtera (Samarinda Kota, East Kalimantan)
East Kalimantan, Indonesia 🇮🇩
Mega Persada Group adalah Grup Perusahaan yang bergerak di bidang Industri Aluminium.Mega Persada Group saat ini mempunyai dua Plant Produksi dan Jaringan Distribusi NasionalMega Persada Group terafiliasi dengan Outlet-Outlet Retail Aluminium dengan brand AX Aluminium, MX Aluminium, dan XTAL Aluminium yang tersebar di berbagai kota besar di IndonesiaDacon, Forta, Arumi, Kasumi dan Infinito adalah Produk-produk unggulan kami

About this position

Posisi Kepala Gudang Samarinda bertanggung jawab untuk mengawasi dan mengelola operasional gudang serta memastikan kinerja yang optimal.

Responsibilities

• Memonitor SDM warehouse untuk memastikannya bekerja sesuai SOP dan dengan kinerja yang maksimal
• Memastikan SDM warehouse mampu mencapai target yang diharapkan
• Memastikan DO-Shipment telah diproses sesuai dengan delivery date SO dan memastikan kiriman berhasil dilakukan tepat waktu tanpa ada kendala
• Memastikan budget warehouse digunakan seefisien mungkin
• Memastikan infrastruktur gudang, kendaraan, dan barang di gudang dalam kondisi baik
• Berhubungan dengan pihak eksternal untuk memastikan operasional logistik warehouse berjalan dengan baik
• Mengontrol kualitas handling dan pengiriman barang untuk memastikan tidak ada barang rusak yang sampai di tangan customer
• Melakukan pengontrolan pengeluaran uang jalan, bahan bakar, dan servis rutin agar sesuai dengan budget yang ditetapkan
• Memastikan quantity yang tersedia di sistem sesuai dengan quantity aktual

Requirements

• Pendidikan minimal D3 Teknik Industri, Teknik Transportasi & Logistik, Teknik Mesin (IPK minimal 3,20 dari 4,00)
• Pengalaman minimal 2-4 menjadi leader
• Dapat mengambil keputusan dan dapat bekerja dalam tim
• Memiliki pengetahuan terkait Warehouse Management, Transportation Management, Expedition Management, Project Cost & Evaluation, Risk Management dan Strategic Management
• Memahami Documentation Management, Financial Management, Product Knowledge dan Quality Management System Development

Benefits

 
   Huneety A.I Salary Estimate
         18,000,000 - 40,000,000 IDR per month